Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Anak sholeh dan sholehah adalah investasi akhirat

Anak sholeh dan sholehah adalah investasi akhirat.

Kalau mau pilih, ingin punya rumah besar atau ingin punya anak yang sholeh dan sholehah?
.
Punya rumah besar, tidak salah kok milih rumah yang besar. Kita sebagai umat muslim juga butuh tempat tinggal yang nyaman dan luas.
.
Punya anak yang sholeh dan sholehah, in syaa Allah ini jawaban yang tepat.
.
Kenapa harus mempunyai anak yang sholeh dan sholehah?
.
Hidup ini teramat singkat jika kita hanya memikirkan dunia, pikirkanlah akhirat dimana kita akan hidup selamanya disana.
.
Anak sholeh dan sholehah in syaa Allah adalah investasi akhirat kita.
.
Selama kita mempunyai anak yang sholeh dan sholehah, in syaa Allah di dalam akhirat, kita akan hidup bahagia.
.
Bagaimana tidak, anak yang sholeh dan sholehah in syaa Allah selalu mendo'akan orang tuanya.
.
"Apabila anak Adam (manusia) meninggal dunia, maka terputuslah semua (pahala) amal perbuatannya kecuali tiga macam perbuatan, yaitu amal jariah, ilmu yang bermanfaat, dan anak soleh yang mendoakannya" (Hadis Riwayat Muslim).
.
Yuk persiapkan diri dari sekarang. Persiapkan diri untuk menjadi orang tua yang bisa mengajarkan anak agar menjadi anak yang sholeh dan sholehah. Aamiin.
.
Semoga bermanfaat.

Posting Komentar untuk "Anak sholeh dan sholehah adalah investasi akhirat"